Senin, 27 Februari 2023

Kemandirian Di Usia Remaja




Bidang Layanan

:

Pribadi

Tema Layanan

:

Kemandirian Di Usia Remaja

Kelas / waktu

:

VIII a,b,c / tgl, 27 Februari s/d  6 Maret 2023

Pengampu

:

Yulian Wilyanus

Tujuan Layanan   :

1.       Mengidentifikasi gejala yang berhubungan dengan permasahalah kemandirian

2.       Menjelaskan pengertian kemadirian

 3.     Mengklasifikasi perilaku yang mencerminkan kemandirian

Materi     :                                        Pengeritan Kemandirian

Pada usia remaja terjadi pertumbuhan yang pesat, maka tampak remaja  secara fisik tubuhnya menjadi besar namun dalam perkembangan psikhisnya masih bersifat kekanak-kanakan. Karenanya tidak jarang remaja menjadi pemurung, mudah emosional dan tidak mau disebut sebagai anak lagi, tetapi juga keberatan kalau disebut dewasa. Remaja dikatakan dewasa karena berkaitan dengan perkembangan kemandirian dan rasa tanggung jawab.

Kemandirian biasanya ditandai dengan kemampuan menentukan nasib sendiri, kreatif dan inisiatif, mengatur tingkah laku, bertanggung jawab, mampu menahan diri, membuat keputusan, serta mampu mengatasi masalah tanpa ada pengaruh dari orang lain. Kemandirian merupakan sikap otonomi dimana individu relatif bebas dari pengaruh penilaian, pendapat dan keyakinan orang lain. Dengan kemampuannya, individu diharapkan lebih bertanggung jawab terhadap dirinya sendiri. Kemandirian mengandung pengertian:



Evaluasi

1. Proses : Memperhatikan proses layanan dengan refleksi hasil masing-masing peserta didik 

    dan Sikap atau antusias peserta didik dalam mengikuti kegiatan layanan.

2. Hasil : Evaluasi setelah mengikuti kegiatan klasikal, antara lain: merasakan suasana yang

     menyenangkan,pentingnya topik yang dibahas, cara penyampaian yang menarik.

3 komentar:

MENGHARGAI PERBEDAAN DAN KEBERAGAMAN

    Materi /Topik Bahasan                              :     Menghargai perbedaan dan keberagama.    Bidang B imbingan                      ...